Tuesday, February 25, 2020

Digital Agency Tangerang - Bingung Mau Mengisi Channel Youtube? Coba Terapkan Cara Di bawah Ini!!



Digital Agency Tangerang- Sebagai seorang youtuber, Tentu kita perlu terus memiliki ide yang kreatif. Makin banyak ide yang kita miliki, makin banyak juga konten yang bisa kita hasilkan.

Digital Agency Tangerang

1. Bikin video seri tanya jawab.
Apakah anda expert dalam suatu bidang dalam membuat video youtube?
Dengan adanya youtube anda bisa buat video yang merupakan video seri tanya jawab. Orang-orang dapat mengirimkan pertanyaan pada anda. Selanjutnya anda akan menjawab pertanyaan tersebut melalui video.

2. Buat video tentang hobi anda.
Dalam pembuatan konten atau ide kreatif untuk channel youtube anda. Anda bisa buat video yang berkaitan dengan hobi anda. Misalnya anda hobi main musik, maka anda bisa buat video cover-cover lagu/musik. Bisa juga dengan meng-cover lagu-lagu yang sedang populer.

3. Buat video tentang isu terkini.
Sesekali anda juga bisa membuat video tentang komentar terhadap isu terkini. Misalkan jelang pilkada DKI Jakarta 2017, Anda bisa membuat video yang mengomentari tentang hal itu.

Tidak semua youtuber cocok menyajikan konten semacam ini. Kenapa? Sebab karakteristik tiap youtuber pasti berbeda-beda. Jika anda tertarik membuat video-video semacam ini, pastikan kemasannya menarik dan tepat.

4. Video tentang traveling.
Cara pembuatan konten seperti ini bisa ana lakukan jika anda memang menyukai travelling dan punya pengalaman traveling yang menarik dan ingin anda bagikan melalui akun channel youtube yang anda miliki. Maka anda bisa buat video-video tentang travelling anda bisa buat video tentang tips-tips liburan, review tempat liburan ataupun video vlog ketika anda sedang traveling.

5. Buat video tentang target pribadi anda.
Apakah anda punya target pencapaian yang ingin anda capai?
Ide menarik ini juga bisa anda coba. Anda bisa mengumumkan target anda di channel Youtube. Selanjutnya, secara berkala anda bisa menceritakan update tentang target yang ingin anda capai melalui video di akun channel Youtube anda.

Nah secara keseluruhan sudah dibahas di atas, itulah beberapa cara yang dapat diterapkan agar kita selalu punya ide konten untuk channel Youtube anda. Semoga menginspirasi, Yuk cari tahu lebih lanjut dengan menghubungi kami di Digital Agency Tangerang.

No comments:

Post a Comment